Kompasiana Blog Competition "Bagaimana Jika Indonesia Tanpa Hutan?"

Hay sobat blogger, kali ini saya akan informasikan tentang blog contest competition yang di iklankan oleh kompasiana.com yang bertemakan "Bagaimana Jika Indonesia Tanpa Hutan?".

Nah, ini saatnya buat kawan-kawan blogger yang ingin ikut berpartisipasi menyumbangkan kreativitas tulisannya untuk indonesia dalam menyelesaikan persoalan bidang perhutanan indonesia, berikut saya berikan kilasan syarat dan ketentuannya, moggo dibaca.!!


Kompasiana Blog Competition
"Bagaimana Jika Indonesia Tanpa Hutan?"

Ketentuan

  • Tulisan artikel yang disertakan dalam lomba harus memuat pesan-pesan mengenai pentingnya kelestarian hutan Indonesia dan moratorium hutan.
  • Sumber referensi tulisan artikel mengacu pada data dan informasi yang dimuat pada situs www.hutanindonesia.com
  • Tulisan artikel dapat mengambil salah satu sub tema
    • Moratorium Hutan untuk Menjaga Kelestarian Hutan
    • Partisipasi Masyarakat untuk Kelestarian Hutan Indonesia
    • Perkebunan Sawit Berkelanjutan sebagai upaya Menjaga Kelestarian Hutan

Persyaratan Lomba Tulis

  • Karya tulis berbentuk artikel
  • Artikel dimuat di Kompasiana pada periode 26 Maret 2013 - 7 April 2013
  • Memakai Bahasa Indonesia
  • Karya yang diikutsertakan adalah karya orisinil, perorangan, bukan saduran, bukan terjemahan, dan tidak termasuk advertorial komersial
  • Semua artikel yang diikutsertakan harus ditayangkan di Kompasiana dengan menyantumkan tag "hutanindonesia"
  • Setiap peserta dapat mengirimkan lebih dari satu artikel
  • Setiap karya tulis artikel yang dilombakan menjadi hak Kemitraan dan Yayasan Perspektif Baru selama setahun sebagai bentuk realisasi peserta untuk turut serta dalam edukasi dan sosialisasi mengenai Kelestarian Hutan Indonesia
  • Peserta harus mengikuti akun Twitter @hutan_indonesia dan @kompasiana
  • Setiap peserta wajib menyebarkan artikelnya lewat Twitter dengan menyertakan @hutan_indonesia dan #HutanIndonesia di dalam kicauannya

Pemenang Lomba

  • Pemenang akan diumumkan pada minggu ke-3 April 2013 di Kompasiana
  • Dewan juri terdiri dari profesional dan Yayasan Perspektif Baru
  • Keputusan juri tidak dapat diganggu-gugat
  • Hadiah pemenang lomba penulisan artikel
    1. Hadiah Uang Tunai:
      Juara 1 Rp. 2.500.000,-
      Juara 2 Rp. 1.500.000,-
      Juara 3 Rp. 1.000.000,-
    2. Hadiah Hiburan:
      10 Hadiah hiburan bagi artikel yang mendapat 10 komentar terbanyak

Nah, itulan kilasan syarat dan ketentuan yang telah ditetapkan pada ajang Kompasiana Blog Competition "Bagaimana Jika Indonesia Tanpa Hutan?" ini semoga kawan blogger ikut dalam ajang ini, dan jangan lupa baca uraian saya tentang galakkan konsumen cerdas paham perlindungan konsumen dan acer iconia pc tablet dengan windows 8 terbaru, jangan dilewatkan ya.!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages